Why Samsung?

Why Samsung? Mengapa memilih Samsung sebagai Mobile Computing anda? Berikut ini Penjelasannya...

Senin, 31 Oktober 2011

Perbedaan antara Notebook, Netbook, dan Tablet PC

Berdasarkan pengalaman pribadi, kami sering menjumpai customer yang mencari SAMSUNG GALAXY TAB di toko tempat kami tugas. Dan sayangnya TAB bukanlah divisi dari IT/Notebook jadi kami tidak menyediakan GALAXY TAB, TAB adalah divisi dari Mobile/Handphone, jadi GALAXY TAB bisa ditemukan di Store Handphone. Dan inilah perbedaan antara Notebook, Netbook, dan Tablet PC Notebook atau laptop sebenarnya adalah komputer desktop yang di buat agar bisa di portable, dapat dibawa kemana saja dan mudah digunakan...

Perbedaan ATI RADEON dengan NVIDIA Geforce

Jika Anda seorang gamer, itu semua tentang kualitas grafis. Kartu grafis terbaik menghasilkan kualitas gambar terbaik - penting jika Anda sedikit lebih tahu akan perkembangan kartu grafis ini. Bahkan jika aplikasi Anda sedikit lebih berat seperti program Autocad , 3d Max, dsb , hasil pekerjaan Anda akan sesuai dengan kualitas kartu grafis yang anda pakai. Perkembangan kartu grafis yang berkualitas tinggi telah memberikan banyak pengguna PC pilihan untuk upgrade kartu grafisnya dari...

Perbedaan windows 7 64 bit dengan 32 bit

Ketika akan mendownload Windows 7 mungkin anda pernah mengalami sedikit bingung, karena ada Windows 7 32-bit dan Windows 7 64-bit. Lalu mana yang harus dipilih dan cocok dengan Laptop atau komputer yang anda miliki? Selain itu mungkin juga anda sedikit bingung apa sih bedanya antara Windows 7 32-bit dengan Windows 7 64-bit? Inilah pertanyaan umum yang sering muncul. Apa sih keuntungan menjalankan Windows 7 64-bit dibandingkan Windows 7 32-bit? Jika anda sering bekerja dengan ukuran file...

Mengenal Windows 7 Starter, Home Basic/Premium, Professional, Enterprise dan Ultimate

Windows 7 sudah resmi dirilis hampir satu tahun yang lalu, tetapi mungkin sebagian belum tahu tentang beberapa edisi Windows 7 yang banyak beredar. Tidak jarang Laptop baru disertakan dengan Windows 7 Starter. Tahukah apa beda edisi ini dengan yang lain? Terdapat paling tidak 6 edisi Windows 7, yaitu : Windows 7 Starter, Home Basic, Home Premium, Professional, Enterprise dan Ultimate, lalu apa perbedaannya ?Meskipun terdapat 6 edisi yang berbeda, 3 edisi yang paling banyak beredar adalah...

Sabtu, 29 Oktober 2011

Fast Start Technology

Tak banyak inovasi di segmennetbook saat ini tetapi kadang-kadang seseorang membuatsesuatu yang cukup bergunaseperti teknologi terbaru "Fast Start" dari Samsung yang telahditanamkan  untuk berbagainetbook terbaru mereka. Pada kondisi sleep mode, data penting dan konfigurasi sistem disimpan ke hard drive dan ke dalam memori PC untuk akses yang cepat, ketika Anda mengangkat tutup notebook Anda, fitur Fast Start dengan...

Sekilas tentang Meego OS

MeeGo adalah sebuah sistem operasi open source yang berbasis Linux dan ditargetkan untuk pasar genggam(mobile), biarpun penggunaannya bisa digunakan juga untuk alat elektronik yang lebih besar seperti netbook, tablet, laptop, smartTV, dan lainnya. MeeGo merupakan proyek kerjasama antara Intel dan Nokia dan pertama kali diperkenalkan melalui pameran Mobile World Congress pada bulan Februari 2010. Ide awal dari pembuatan sistem operasi ini adalah dengan menggabungkan sistem operasi terdahulu...

Jumat, 28 Oktober 2011

Samsung RV418-S01ID Review

Samsung RV418 Core i3 SandyBridge, notebook berdesain slim dan elegan ini dihiasi dengan 4 warna, yaitu Champagne Gold, Metal Blue, Pastel Pink, dan Silver yang mampu memwarnai hidup anda dan anda bisa menyesuaikan selera dengan kepribadian anda masing-masing. Berbekal kekuatan prosesor Intel Core i3-2310M 2.13 GHz, 2 GB DDR3 RAM serta dilengkapi layar 14 inch LED HD 16:9 dengan graphic card Intel HD3000. Notebook ini ditunjang juga dengan DVD-RW, 4-in-1 card reader (SD, SDHC, SDXC, MMC),...

Battery Life Extender

Battery adalah komponen penting bagi sebuah laptop. Coba anda bayangkan laptop tanpa battery pasti tidak akan bisa dibawa kemana-mana, sehingga fungsi mobilitasnyapun hilang karena harus terhubung langsung dengan listrik agar tetap bisa digunakan. Dalam beberapa kasus, komponen yang umurnya paling cepat habis adalah battery, sehingga ada cara khusus untuk merawatnya.  Untuk merawat battery sehingga umurnya lebih panjang (normal umur battery dalam penggunaan rutin adalah 1,5 tahun), maka...

Samsung RV408

Tampil gaya dan dikemas dengan fitur canggih, Samsung R408 adalah sebuah nilai yang sebenarnya dari dunia komputasi mobile. Samsung R408 adalah sesuatu yang kuat, modis dan dapat diandalkan. Dirancang untuk meningkatkan rasa unik Anda dari sebuah gaya dengan pola opsional untuk pilihan yang baik dan kenyamanan yang sesuai dengan gaya hidup Anda dengan rekayasa ergonomis dan material yang tahan lama, notebook ini benar-benar hebat untuk semua penilaian. Dan material yang direkayasa untuk mengurangi...

Kamis, 27 Oktober 2011

Tips Membeli Notebook/Netbook

Memiliki sebuah laptop bukan lagi sebuah impian yang sulit terwujud. Jika dahulu laptop masih merupakan barang mewah dan bagian dari gaya hidup, saat ini memiliki sebuah laptop sudah menjadi suatu kebutuhan.Fenomena ini cepat dibaca oleh produsen laptop. Mereka membanjiri pasar dengan berbagai tipe laptop berikut harga yang makin terjangkau. Di satu sisi hal ini sangat menguntungkan kita sebagai konsumen sebab kita diberikan keleluasaan memilih laptop sesuai dengan anggaran dan kebutuhan kita, namun bagi mereka yang baru terjun di dunia...

Perbedaan AMD dengan INTEL

Buat saudara-saudara yang kebingungan milih Processor INTEL dan AMD, ini ada sedikit saran dari hasil survey di forum vivanews.com yang telah saya kumpulkan... Intel: PLUS (+): Spoiler: Memiliki varian-varian dengan performa paling kencang, bahkan belum ada prosesor AMD yg bisa jd tandingannya pd range hrg >2jt (tepatnya AMD emg ga punya prosesor dgn hrg >2jt). Banyak yang bilang sangat stabil dipakai keperluan aplikasi berat dan multi tasking Range varian dan harga paling banyak Rasio...

Samsung N100 Review

Samsung menghadirkan Netbook N100 dengan desain yang menawan dan casing yang tahan lama, dirancang dan diuji dengan teliti untuk memastikan kehandalannya dalam jangka waktu panjang. Dengan berat sangat ringan hanya 1.03kg*, layar anti-reflektif dan teknologi terbaru prosesor generasi kedua Intel Atom ® ™. * Menggunakan 3 cell baterai. Anti-reflective screen Layar LED Anti-reflektif...

Mobile Computing

Lebih ringan, cerah dan tahan lamaDari bentuk yang paling ringan hingga yang paling kuat, Samsung Notebook PC menemani produktivitas Anda ke manapun Anda pergi. Essential Samsung memiliki kualitas dengan harga terjangkau Memperkenalkan deretan produk terbaru dari notebook Samsung yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan kerja, bersantai dan menemani hari-hari Anda. Ultra Portable Tipis dan ringan untuk menemani Anda kemana saja Selalu...

Penghargaan Notebook Samsung

Berikut ini beberapa penghargaan yang telah didapatkan oleh Samsung Notebook Samsung Laptop memenangkan Award Winning Streak untuk Jurnal PC di seluruh Dunia!Samsung Menerima peringkat bintang 5 di edisi Mei “Computer Shopper" PC Inggris, dan memenangkan penghargaan Best Buy dan Budget Buy dengan catagori 4 bintang (4 stars) oleh "CNET" memenangkan penghargaan Emas di edisi April "What Laptop" sebuah PC jurnal di Inggris, dan terpilih sebagai Best Buy di edisi Maret, di Yunani dari "PC World" Samsung...

Why Samsung?

A trusted brandSejak berdiri pada tahun 1969, Samsung telah berkembang dari sebuah bisnis ekspor kecil menjadi perusahaan elektronik terbesar di dunia. Saat ini Samsung menghasilkan produk yang terdepan di dunia dalam berbagai kategori. Dalam produk komputer, Samsung cepat bertumbuh dan memainkan peran penting dalam kepemimpinan. Melalui dedikasi terhadap kualitas, kinerja, teknologi, desain dan layanan, Samsung telah menjadi salah satu vendor PC yang paling cepat berkembang di dunia. Lebih...